Sabtu, 25 Juni 2016

Contoh Buku Besar

Berikut ini adalah contoh posting ke buku besar dari jurnal umum pada contoh kasus Basuki Tailor

1. Tuliskan identitas dari buku besar yang akan kita buat beserta periodenya


2. Postinglah setiap transaksi dari jurnal umum urut sesuai dengan kornologi terjadinya transaksi pada jurnal umum


3. Pada jurnal umum, tuliskan kode akun yang telah kita posting pada kolom referensi



Lakukan hal tersebut hingga seluruh transaksi pada jurnal umum telah terposting pada buku besar sehingga akan menghasilkan tampilan buku besar dan jurnal umum seperti berikut ini:










Dan tampilan jurnal umum akan terlihat seperti ini, semua kolom terisi termasuk kolom referensi yang sebelumnya kosong sekarang telah terisi dengan nomor akun yang telah diposting kedalam buku besar.

Fungsi dari penulisan kode akun yang telah diposting pada kolom ref ini juga dimaksudkan sebagai penanda dari transaksi mana yang telah diposting dan mana yang belum diposting sehingga tidak akan terjadi dobel posting pada transaksi yang sama.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar